in Blog

5 Tips Membangun dan Memperbaiki Hubungan yang Rusak

by daza08313 · April 25, 2025

Fimela.com, Jakarta Tidak semua hubungan yang hancur dapat diperbaiki dengan mudah, karena beberapa hubungan memang terlalu beracun. Namun, ada beberapa orang yang memang memperbaiki kembali hubungan mereka dan tidak kehilangan pasangan mereka.

Diperlukan upaya besar dan serius untuk membangun hubungan itu kembali seperti dulu. Namun, terkadang beberapa orang merasa bingung bagaimana cara mereka untuk mengembalikan hubungan yang telah hancur. Penasaran? Yuk, simak selengkapnya di bawah ini.

1. Mulailah percakapan yang sopan

Mulailah percakapan dengan pasangan yang tidak banyak bicara. Kamu selalu bisa memulai dengan pembicaraan yang sederhana. Jika orang itu telah memblokirmu, kirim pesan melalui media sosial lain dan beri tahu dia bahwa dirimu ingin sekali memperbaiki hubungan. Biarkan saja dan tunggu beberapa jam atau hari sampai mereka merespons karena hubungan yang rusak membutuhkan waktu.

2. Membangun Hubungan Kembali

Ketika pertengkaran terjadi, tentu kalian berdua berada di halaman kehidupan yang berbeda dan memiliki banyak masalah di antara kalian. Lepaskan semua masalah tersebut dan lihat hubungan dari perspektif yang berbeda. Menjembatani kesenjangan antara kalian berdua. Mengatasi keretakan, belajar dari kesalahan yang kamu buat.

3. Berdiskusi

You may also like